Ini Penyebab 6 Ekor Domba di Pancatengah Tasikmalaya Mati Serentak Secara Misterius

Ini Penyebab 6 Ekor Domba di Pancatengah Tasikmalaya Mati Serentak Secara Misterius

Ilustrasi ternak domba. Istimewa-tangkapan layar ponsel--

BACA JUGA:Xiaomi, Poco, Redmi Turun Harga Januari 2024, Ayo Kepoin

"Ada tiga ekor, dan saat itu akan diusir malah akan menyerang. Itu kejadian yang pertama, yakni saat memangsa 2 ekor domba sebelumnya. Dan terjadi pada malam hari," tuturnya. 

Dia menandaskan, kawanan anjing liar ini biasanya memangsa ternak ketika dalam kondisi sedang musim kawin. Dan itu dibuktikan setelah mangsanya mati tidak dimakan. "Biasanya kalau musim kawin ya seperti itu," tandasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: