ASYIK, Persib Akan Uji Coba di 2024, Ini Jadwal dan Prediksi Calon Lawan-Lawannya

ASYIK, Persib Akan Uji Coba di 2024, Ini Jadwal dan Prediksi Calon Lawan-Lawannya

Ilustrasi logo Persib. Foto: Persib--

Termasuk salah satu mantan pemain KL City yang sekarang bermain di Persib Bandung adalah idola baru Bobotoh, kiper Persib Kevin Ray Mendoza atau Kevin Mendoza.

Kalaupun Persib tidak jadi uji coba melawan KL City, kata Rony Anwari, Persib bisa melawan tim dari Thailand, Singapura atau Vietnam yang bisa menjadi ajang mengasah kemampuan para pemain Persib.

Adapun kemugkinan jadwal laga uji coba Persib, kata Rony Anwari, akan dilaksamakan sebanyak 2 kali.

“Akan melakukan uji coba 2 kali,” ujarnya.

Jadwal laga uji coba Persib yang pertama, kata dia, kemungkinan pada saat Persib libur kompetisi Piala Asia 2023.

Sedangkan jadwal laga uji coba Persib kedua yaitu setelah Persib libur di jeda kompetisi setelah bertanding di lanjutan Liga 1 2023/2024 atau pasca tanggal 4 Februari 2024.

“Jadi ini lagi dimatangkan dulu untuk uji coba melawan tim-tim yang akan dihadapi,” ujarnya menganalisa.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: