Kenapa Marc Klok Tinggalkan Persib Usai Lawan Bali United? Bojan Hodak Bawa Misi Ganda di Laga Terakhir 2023
Persib akan ditinggalkan Marc Klok usai laga Persib vs Bali United di pekan ke-23 Liga 1 2023/2024. Foto: Persib--
Pelatih Persib Bojan Hodak mengakui bahwa Persib tidak akan mudah menghadapi Bali United.
Apalagi selama ini, Persib kesulitan lawan Bali United
“Kami memprediksi ini akan jadi laga sulit. Tapi kami juga ada beberapa pemain yang kembali dari setelah akumulasi (Dedi Kusnandar),” ujarnya.
Rumus Bojan Hodak bawa Persib lolos ke Championship Series terus diterapkan kepada anak asuhnya. Foto: Persib--
Bojan Hodak optimis Persib bawa poin dari kandang Bali United karena pemain baru Persib telah menyatu dengan pemain lainnya.
“Pemain baru juga perlahan mulai menyatu dengan tim. Jadi besok kami akan bertarung dengan maksimal dan mendapatkan hasil terbaik,” ujar Bojan Hodak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: