Kalau ke Garut Jangan Lupa ke Kerkop, Surganya Wisata Kuliner dan Jajanan

Kalau ke Garut Jangan Lupa ke Kerkop, Surganya Wisata Kuliner dan Jajanan

Berbagai tenda makanan di Kerkop Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut. agi sugiana / radar tasikmalaya.--

BACA JUGA:AC Milan Mulai Bangkit Walaupun 9 Pemainnya Masih Cedera

Sementara itu salah satu pengunjung, Anggana menuturkan, jika wisata kuliner kerkop ini selalu menjadi pilihan dirinya saat menjadi jajanan. "Memang suka ke sini karena banyak pilihannya," tuturnya.

Selain itu, di wisata kuliner Kerkop ini Anggana sering menonton live musik setiap harinya. Jadi membuat para pengunjung betah berlama-lama di wisata kuliner Kerkop.

Selain tersedia live musik di wisata kuliner Kerkop, juga sering diadakan nonton bersama jika ada pertandingan Persib Bandung atau turnamen internasional lainnya, seperti piala dunia.

Ia menyarankan jika ingin berkunjung ke wisata kuliner Kerkop harus datang lebih awal." Saran aja ya kalau mau ke sini lebih awal saja biar kebagian meja, karena kalau makin malam itu semakin penuh," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: