Keren Euy! Kuliner Seblak Diusulkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda

Keren Euy! Kuliner Seblak Diusulkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda

Kuliner seblak yang diusulkan menjadi warisan budaya tak benda.-Foto: dok-

BACA JUGA:6 Langkah yang Bisa Dilakukan untuk Membakar Lemak Jahat dalam Tubuh

Kuliner Seblak Viral Rafael

Laman media sosial juga sejumlah status WhatsApp akhir-akhir ini ramai dengan postingan foto atau video seblak viral Rafael.

Kuliner Seblak viral Rafael ini adalah makanan khas Sunda yang terbuat dari kerupuk mentah yang belum digoreng dn diberi bumbu sambel cabe rawit yang super pedas.

Kuliner Seblak viral Rafael ini dikenalkan oleh salah seorang mantan personel boy band Indonesai yaitu Rafael yang memposting pembuatan seblak dan menggunakan cobek atau coet berbahan batu.

BACA JUGA:Pria Beristri Genjot Siswi SMP Tasikmalaya, Ketahuan Hamil 6 Bulan

Sontak sejumlah emak-emak juga mempraktikkan resep kuliner seblak yang dibagikan oleh Rafael tersebut, hingga akhirnya viral seblak Rafael.

Bahkan kuliner seblak Rafael ini bikin emak-emak ‘ketagihan’ untuk membuatnya lagi dan lagi.

Cara membuat seblak Rafael ini tidaklah sulit. Bahan dan bumbunya mudah ditemukan di warung-warung maupun pasar di sekitar kita.

Bahan-bahan:

BACA JUGA:Perasaan M Rashid Melawan Persib dan Kembali ke Bandung, Serasa Rumah Sendiri Tapi…

Kerupuk mental berwarna putih yang berbentuk bolong-bolong

Cabe rawit

Bawang merah 

Bawang putih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: