LOGIS Persib Calon Kuat Juara Musim Depan, Luis Milla Punya 3 Pemain Tajam di Lini Depan, Ini Sosoknya

LOGIS Persib Calon Kuat Juara Musim Depan, Luis Milla Punya 3 Pemain Tajam di Lini Depan, Ini Sosoknya

Ilustrasi logo Persib. Foto: Persib--

Musim ini, Persib mendatangkan pemain grade A yaitu Ryan Kurnia dari Persikabo 1973, I Putu Gede Juni Antara dari Bhayangkara FC dan Edo Febriansyah dari Rans Nusantara FC.

Tiga pemain tersebut adalah andalan di klub masing-masing dan menjadi incaran klub-klub besar lainnya.

Keputusan Luis Milla merekrut tiga pemain local grade A itu karena menambal titik lemah di musim lalu.

Tak hanya mendatangkan pemain lokal, Persib juga mendatangkan pemain asing Tyronne Del Pino dari Spanyol yang bermain di Liga Thailand.

Pun rencananya, Persib akan mendatangkan bek baru untuk menjadi tandem Nick Kuipers. 

 

6. Hadirnya Playmaker Asing Persib yang Tidak Ada di Musim Lalu

Satu lagi modal Persib juara Liga 1 2023/2024 adalah hadirnya sosok playmaker di skuad Persib 2023.

Playmaker di skuad Persib 2023 yaitu Tyronne del Pino dari Spanyol.

Kehadiran Tyronne del Pino di skuad Persib 2023 sangat penting karena diharapkan menjadi playmaker untuk musim depan.

Terlebih, salah satu masalah Persib musim lalu, kata pengamat Persib Eko Noer Kristiyanto atau Eko Maung, yaitu tidak adanya sosok playmaker di skuad Persib 2023.

Skema tiki-taka Luis Milla di Persib sempurna dengan kedatangan playmaker baru Persib Tyronne del Pino.


Pemain asing baru Persib asal Spanyol Tyronne Del Pino (kiri) akan jadi pemain penting musim ini. Foto: Twitter/tyronnedelpi10--

Resmi Persib datangkan playmaker baru Persib Tyronne del Pino ke skuad Luis Milla untuk musim 2023/2024.

Berikut ini profil, data statistik playmaker baru Persib Tyronne del Pino yang lengkapi skema tiki-taka Luis Milla.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: