Mudik Bawa Bayi? Ketahui Lokasi Rumah Pertamina Siaga, Sediakan Fasilitas Kesehatan

Mudik Bawa Bayi? Ketahui Lokasi Rumah Pertamina Siaga, Sediakan Fasilitas Kesehatan

Mudik bawa bayi? Ketahui lokasi Rumah Pertamina Siaga, sediakan fasilitas kesehatan.-Instagram @pertamina-

BACA JUGA:Jadwal Penerbangan AirAsia Kertajati – Kuala Lumpur Usai Lebaran Berikut Harga Tiketnya

4. SPBU Jalur Tol KM 260B

5. SPBU Jalur Tol KM 379A

6. SPBU Jalur Tol KM 519A (Khusus Posko Kesehatan)

7. SPBU Jalur Tol KM 519AB (Khusus Posko Kesehatan)

BACA JUGA:Pendaftaran Digital Talent Scholarship Kominfo Bagi Lulusan SMA Sederajat dan Pelaku UMKM Dibuka

8. SPBU Jalur Tol KM 725A Mojokerto, Surabaya

9. SPBU Jalur Tol KM 66A Pandaan Malang

10. SPBU Jalur Tol KM 754A Surabaya, Sidoarjo 754A

11. SPBU Jalur Tol KM 575A Kertosono, Ngawi

BACA JUGA:Sebelum Lebaran, Rute Penerbangan Umroh Langsung Bandara Kertajati – Madinah

Selain Rumah Pertamina Siaga, Pertamina juga menyediakan beberapa layanan yang sudah dipersiapkan.

Mengutip laman mypertamina.id, Pertamina kembali mengaktifkan Tim Satuan Tugas Ramadhan dan Idul Fitri (Satgas Rafi) 1444 H.

Persiapkan yang akan dilakukan Pertamina jelang mudik Lebaran 2023 yakni akan meningkatkan stok energi sejak H-14 Idul Fitri.

Pertamina menyediakan sarana dan fasilitas utama di antaranya 114 Terminal BBM, 23 Terminal LPG, lebih dari 7.400 SPBU, 667 SPBE, 4.972 agen LPG, dan 68 DPPU.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: mypertamina