WOW 123 Juta Orang Mudik Lebaran 2023, Polri Kerahkan Ratusan Ribu Personel Gabungan

WOW 123 Juta Orang Mudik Lebaran 2023, Polri Kerahkan Ratusan Ribu Personel Gabungan

Ilustrasi mudik. Diperkirakan sebanyak 123 juta orang mudik Lebaran 2023. Untuk mengamankannya Polri kerahkan ratusan ribu personel gabungan Operasi Ketupat 2023. Foto: BUMN/Disway --

Berlakukan One Way untuk Atasi Kemacetan

Sementara itu untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan di jalan tol, kata Irjen Sandi Nugroho, Polri akan memberlakukan sistem one way.

BACA JUGA: Hadapi Persis Solo, PERSIB Undang Bobotoh ke Stadion Pakansari, Teddy Tjahjono: Tim Sedang Berusaha Bangkit

BACA JUGA: Maldini Ribut dengan Spalletti Saat AC Milan Bantai Napoli 4-0, Benarkah Gara-Gara Selebrasi Leao?

"Kami pihak kepolisian akan memberlakukan sistem one way pada tanggal 18 April mulai dari KM 72 hingga KM 414. Karena puncak arus mudik akan terjadi pada H-2 dan H-1," ujarnya.

Adapun soal puncak arus balik, kata dia, akan terjadi dua kali.

Pertama, puncak arus balik terjadi pada 24 April sampai 25 April 2023 atau H+2 dan H+3 lebaran, dan 29 April hingga 1 Mei 2023.

"Nanti juga akan diberlakukan sistem one way untuk arus balik, mulai dari KM 414 hingga KM 72," tuturnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: