Ini 3 Resep Olahan Ayam Geprek yang Enak dan Pedas, Yuk Praktekan di Rumah

Ini 3 Resep Olahan Ayam Geprek yang Enak dan Pedas, Yuk Praktekan di Rumah

Tiga Resep Olahan Ayam Geprek yang Enak dan Pedas.-Foto:tangkapanlayar/dok@pinterest-

BACA JUGA:BRI Peduli Ajak Masyarakat Perkotaan Menanam Holtikultura di Lahan Sempit Padat Pemukiman

- Siapkan adonan basah, celupkan ayam ke adonan dan guling ke adonan kering. Sesekali cubit agar saat di goreng menjadi krispi.

- Celupkan pada minyak dengan api sedang lalu goreng hingga setengah matang. Tunggu 5 menit, lalu goreng lagi hingga matang bagian dalamnya. Angkat dan tiriskan lagi.

- Haluskan bahan cabai, goreng hingga matang. 

- Ayam dengan sambal bawang sudah siap disajikan.

BACA JUGA:Tempat Hiburan di Kota Tasik Dirazia, Pengunjung Jalani Tes Urine Mencegah Peredaran Narkoba Jelang Tahun Baru

2. Resep Ayam Geprek Mozarella Sambal Bawang

Bahan-bahan utama:

- 2 potong daging ayam

- 1 buah jeruk nipis

BACA JUGA:Magis Luis Mila Bawa Persib Tak Terkalahkan, 2023 Para Pemain Siap Bawa Persib Juara Liga 1

- 1 siung bawang putih

- Keju mozarella secukupnya

- 8 sdm tepung terigu

- 2 sdm tepung maizena

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: