AC Milan Krisis Penyerang, Ini Tiga Striker yang Menjadi Incaran Paolo Maldini di Bursa Transfer Januari

AC Milan Krisis Penyerang, Ini Tiga Striker yang Menjadi Incaran Paolo Maldini di Bursa Transfer Januari

Paolo Maldini--Twitter

Dikutip dari Transfermark, berikut data Lois Openda tukang gedor andalan Lens

Nama: Ikoma Lois Openda

Tanggal lahir / Umur: 16 Feb 2000 (22 tahun)

Tempat kelahiran: Belgia 

Kewarganegaraan: Belgia 

Tinggi: 1,77 M 

Posisi: Depan/Tengah

Jumlah penampilan / Gol: 6 / 2

Posisi utama:Penyerang Depan/Tengah

Posisi Lain:Sayap Kiri/Sayap Kanan

Jelang bursa transfer Januari 2023, AC Milan dapat uang kaget 1,4 Juta Dolar dari FIFA karena pemainnya ikut Piala Dunia Qatar.

Uang tunai dari FIFA tersebut diberikan karena AC Milan memiliki pemain yang berpartisipasi di Piala Dunia di Qatar, menurut laporan Calcio e Finanza dikutip dari Sempre Milan.

Calcio e Finanza melaporkan tentang 'Program Manfaat Klub FIFA' yang menyediakan jumlah total $209 juta dolar untuk dialokasikan di antara klub-klub yang pemainnya akan tampil di Piala Dunia.

Setiap klub akan menerima $10.000 setiap hari apabila terdapat pemain yang berpartisipasi dalam Piala Dunia Qatar 2022.

AC Milan paling tidak akan mendapatkan lebih dari $1,4 juta sebagai hasil dari keterlibatan pemain mereka di turnamen sesuai laporan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber