Jadwal Lengkap Championship Series Mulai dari Semifinal, Perebutan Peringkat Ketiga dan Final Liga 1 2023/2024

Minggu 05-05-2024,11:00 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Rezza Rizaldi

Perebutan peringkat ketiga

Leg pertama: Sabtu 25 Mei 2024.

Leg kedua: Kamis 30 Mei 2024.

Final

BACA JUGA:Wisatawan yang Hobi Olahraga Simak, Ini 6 Sport Tourism di Jawa Barat yang Akan Diselenggarakan di Tahun 2024

Leg pertama: Minggu 26 Mei 2024.

Leg kedua: Jumat 31 Mei 2024.

Berdasarkan jadwal championship series tersebut, maka pertandingan babak championship series digelar secara home and away.

Dalam surat yang ditandatangani Direktur Utama LIB, Ferry Paulus, PT LIB meminta keempat tim championship series untuk mempersiapkan dan melaksanakan pertandingan yang telah ditetapkan.

BACA JUGA:Disayangkan, Laga Playoff Olimpiade Paris Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Alasannya dari FIFA

Sekedar informasi, keluarnya jadwal championship series mulai dari semifinal, perebutan peringkat ketiga, hingga final karena sudah ada kepastian hasil Timnas Indonesia U23 yang berlaga di Piala Asia U23 2024 kemarin.

Jika dihitung dari laga terakhir reguler series, keempat klub mempunyai waktu persiapan dan latihan kurang lebih 10 hingga 11 hari menuju tanggal 14 dan 15 Mei 2024.

Tentunya, klub beserta championship series harus mampu memanfaatkan kesempatan yang ada demi bisa lolos ke babak final championship series.

Borneo FC merupakan Juara Reguler Series Liga 1 2023/2024 yang memperoleh 70 poin.

BACA JUGA:Gen Z Harus Tahu! Ini Konsep Pendidikan Ki Hajar Dewantara untuk Menjawab Tantangan Abad Ke-21

Kemudian, Persib menjadi runner up reguler series dengan perolehan 62 poin.

Kategori :