Siap-siap Kartu Prakerja Gelombang 66 Kembali Hadir Berikan Insentif Pelatihan Sebesar Rp 600 Ribu Ini Linknya

Selasa 02-04-2024,07:00 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan

Siap-siap Kartu Prakerja Gelombang 66 Kembali Hadir Berikan Insentif Pelatihan Sebesar Rp 600 Ribu Ini Linknya

JAKARTA, RADARTASIK.COM - Siap-siap, Kartu Prakerja gelombang 66 akan dibuka dalam waktu dekat.

Kartu Prakerja gelombang 66 diperuntukkan bagi para pencari kerja yang membutuhkan pelatihan untuk meningkatkan kompetensi kerja.

Tak hanya memberikan pelatihan, Kartu Prakerja gelombang 66 dibuka untuk memberikan insentif pelatihan sebesar Rp 600 ribu kepada peserta yang lolos seleksi.

BACA JUGA:UPDATE Harga BBM Pertamax Jelang Lebaran 2 April 2024

Pendaftaran gelombang 66 Kartu Prakerja dapat dilakukan secara online melalui website resmi prakerja.go.id.

Akan tetapi, Anda belum bisa mengikuti gabung gelombang 66 dari sekarang. Sebab, pendaftaran belum dibuka.

Berdasarkan hasil pemantauan di akun Instagram Prakerja, Tim Kartu Prakerja masih belum menginformasikan terkait jadwal pendaftaran gelombang 66.

Meskipun demikian, bagi Anda yang belum memiliki akun Prakerja tetap dapat mengakses link di atas untuk membuat akun terlebih dahulu.

BACA JUGA:Program Magang Kemenkeu Periode 2 Dibuka, Terbuka Bagi Semua Mahasiswa, Penempatan Ada yang di Tasikmalaya Lho

Sebelum daftar Kartu Prakerja gelombang 66, penting membuat akun Prakerja terlebih agar bisa login ke dashboard Prakerja.

Agar lebih jelasnya, berikut ini langkah-langkah membuat akun Prakerja:

1. Akses website prakerja.go.id. Untuk pembuatan akun, disarankan untuk menggunakan perangkat handphone.

2. Setelah itu, klik menu daftar sekarang pada tampilan awal Kartu Prakerja.

BACA JUGA:ASYIK Jasa Marga Diskon Tarif Tol Trans Jawa Saat Mudik Lebaran 2024, Catat Tanggal dan Ruasnya!

Kategori :