Untuk harganya sendiri Zenfone 9 diperkirakan akan dijual sekitar Rp12 jutaan untuk ROM 8 dan RAM 128GB. Harga tersebut rasanya sangat pas untuk sebuah produk flagship.
BACA JUGA: Anak Usaha Indofood Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA Sederajat, Cek Posisi dan Kualifikasinya
Selain itu, Zenfone 9 ini juga memberikan penggunanya kemampuan untuk melakukan kontrol yang cepat dan mudah, bahkan hanya dengan satu tangan.
Rencananya peluncuran secara resmi Zenfone 9 di Indonesia itu akan disiarkan secara langsung di kanal Youtube dan Facebook Asus Indonesia.