Persiapan Seru Sambut Malam Tahun Baru 2025 di Pantai Pangandaran

Persiapan Seru Sambut Malam Tahun Baru 2025 di Pantai Pangandaran

Ilustrasi Kemeriahan Suasana Tahun Baru--

Tepat pada pukul 00.00, pertunjukan kembang api dimulai.

Puluhan ribu kembang api meluncur, menciptakan pemandangan yang memukau di langit.

Keseruan pergantian tahun 2025 di Pangandaran tidak hanya dirasakan oleh wisatawan, tetapi juga oleh warga lokal yang antusias menyambut tahun baru dengan penuh harapan dan kebahagiaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: