6 Tempat Wisata Belanja Murah di Yogyakarta untuk Berburu Oleh-oleh

6 Tempat Wisata Belanja Murah di Yogyakarta untuk Berburu Oleh-oleh

Tempat Wisata Belanja Murah di Yogyakarta untuk Berburu Oleh-oleh-Ilustrasi-

RADARTASIK.COM - Berwisata di Yogyakarta tidak lengkap rasanya jika tidak membeli oleh-oleh, tempat belanja murah pun akhirnya banyak dicari oleh wisatawan.

Jika Anda termasuk salah satunya, berikut kami rangkum beberapa tempat wisata belanja murah di Yogyakarta yang populer, cocok untuk berburu barang-barang unik khas jogja.

1. Pasar Senthir

Bagi Anda yang gemar berburu barang antik, Pasar Senthir adalah tempat yang wajib dipertimbangkan.

BACA JUGA:Nurhayati-Muslim Siapkan Dana Kelurahan Rp 75 Miliar Per Tahun untuk Pemerataan Pembangunan Kota Tasikmalaya

Pasar ini dikenal dengan suasana malamnya yang unik, di mana para pedagang menjual barang-barang antik seperti buku, majalah, hingga onderdil kendaraan dengan harga miring.

Di sini, penjual berjualan lesehan di atas tikar, menciptakan suasana belanja penuh nonstalgia seperti pasar di masa lampau.

- Lokasi : Jalan Pabringan Selatan, Ngupasan, Kecamatan Gondomanan, Yogyakarta  

- Jam Operasional : Setiap hari pukul 19.00-24.00 WIB

2. Pasar Beringharjo

Pasar Beringharjo merupakan destinasi belanja yang paling ikonik di Yogyakarta.

Terletak di kawasan Malioboro, pasar ini menawarkan berbagai jenis batik dengan harga yang sangat terjangkau.

Mulai dari kain batik hingga pakaian jadi, semuanya tersedia dengan beragam motif yang khas.

Selain batik, Anda juga dapat menemukan pernak-pernik dan bahan makanan khas Jawa di sini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: