5 Wisata Alam di Kota Banjar untuk Libur Lebaran 2024, Menawarkan Keindahan Alam dan Petualangan Seru Yuk Sini

5 Wisata Alam di Kota Banjar untuk Libur Lebaran 2024, Menawarkan Keindahan Alam dan Petualangan Seru Yuk Sini

5 wisata alam di Kota Banjar untuk libur Lebaran 2024, menawarkan keindahan alam dan petualangan seru yuk sini. Foto: Wahana Ulin Kabapa.-humas kota banjar-

5 Wisata Alam di Kota Banjar untuk Libur Lebaran 2024, Menawarkan Keindahan Alam dan Petualangan Seru Yuk Sini

BANJAR, RADARTASIK.COM - Bagi warga Banjar yang akan berlibur Lebaran, mari cari tahu 5 wisata alam di Kota Banjar untuk libur Lebaran 2024 di sini.

5 wisata alam di Kota Banjar untuk libur Lebaran 2024 tersebar di beberapa kecamatan yang ada di kota berjuluk Banjar Patroman itu.

Dengan demikian, kamu dapat mengunjungi tempat wisata di Kota Banjar yang lokasinya dekat dari rumah.

BACA JUGA: Intip 5 Tempat Wisata untuk Libur Lebaran di Kota Banjar, Semuanya Menawarkan Keindahan Alam di Sini Lokasinya

Semua tempat wisata di Kota Banjar cocok untuk libur Lebaran 2024, apalagi wisata alam ini menawarkan keindahan alam dan petualangan seru.

Menariknya lagi, tempat wisata untuk libur Lebaran 2024 di Kota Banjar menawarkan suasana dan makna petualangan yang berbeda-beda.

Bagi kamu yang tertarik untuk berlibur di Banjar Patroman, berikut rekomendasi 5 wisata alam di Kota Banjar untuk menghabiskan waktu bersama keluarga maupun teman.

1. Tepas Konci

BACA JUGA: Ini Update Kondisi Cedera Ciro Alves dan Beckham Putra Menurut Dokter Tim Persib Bandung

Tepat Konci merupakan destinasi wisata di Kota Banjar yang letaknya berada di bawah kaki Gunung Sangkur. Wisata alam ini berlokasi di Kelurahan Pataruman, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar.

Tepas Konci menjadi spot yang cocok untuk menikmati keindahan Gunung Sangkur. Menyuguhkan pemandangan yang hijau, wisata ini cocok untuk berswafoto ataupun membuat konten video dengan background alam.

Di kawasan ini wisatawan diperbolehkan untuk mendirikan tenda ataupun camping untuk menikmati suasana sejuk Tepas Konci.

Kemudian, Tepas Konci telah dilengkapi dengan fasilitas lengkap seperti gajebo, rumah makan, bahkan ada panggung kecil yang digunakan untuk live music.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: web pemkot banjar