Jelang Mudik Lebaran 2024, Ini Kondisi PJU di Jalur Mudik Alternatif Tasikmalaya-Garut

Jelang Mudik Lebaran 2024, Ini Kondisi PJU di Jalur Mudik Alternatif Tasikmalaya-Garut

Ini kondisi PJU di jalur mudik alternatif Tasikmalaya-Garut jelang mudik Lebaran 2024. Foto: ujang nandar/radartasik.com--

Jelang Mudik Lebaran 2024, Ini Kondisi PJU di Jalur Mudik Alternatif Tasikmalaya-Garut 

TASIKMALAYA, RADARTASIK.COM — Menjelang mudik Lebaran 2024, lampu PJU di jalur mudik alternatif Tasikmalaya banyak yang menyala siang hari.

Hal itu berdasarkan pantauan radartasik.com, Rabu 27 Maret 2024 siang di jalur Tasikmalaya-Garut.

Banyak lampu PJU di jalur Tasikmalaya-Garut menyala siang hari, seperti di depan Ponpes Cintawana dan Jembatan Mangunreja Kabupaten Tasikmalaya.  

BACA JUGA: Kader PDI Perjuangan dan Gerindra Kuatkan Sinyal Koalisi Jelang Pilkada Kota Tasikmalaya 2024

BACA JUGA: Begini Detik-Detik Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim hingga Mobil Jumpalitan, Sopir Truk Baru 18 Tahun

Berdasarkan pengakuan sopir Angkutan umum jurusan Tasikmalaya -Garut cukup banyak PJU yang menyala di siang hari.

"Banyak Pak menyela di siang hari," kata Suryadi (40) saat ditemui di Terminal Singaparna Rabu 27 Maret 2024.

Tidak hanya menyala siang hari PJU di jalur mudik Tasikmalaya-Garut juga banyak PJU padam di malam hari. 

Maka, pengendara harus ekstra hati-hati saat melewati jalur itu. "Malam hari sangat gelap, perlu adanya pengurangan," kata dia.

BACA JUGA: Inggris Vs Belgia 2-2, Romelu Lukaku Mimpi Buruk Lewis Dunk

BACA JUGA: Penetapan Hasil Pemilu 2024 DPRD Kota Banjar Masih Menunggu Surat Edaran dari KPU RI

Sementara warga setempat Ilham (34) menyebut PJU tersebut terlihat menyela pada siang hari sekitar satu minggu ke belakang. 

"Yang dekat sini (Jalan Raya Mangunreja, Red) ada sekitar tiga PJU yang menyala siang hari," kata dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: