Usai Pencoblosan Pemilu, Harga Beras Makin Melambung di Garut

Usai Pencoblosan Pemilu, Harga Beras Makin Melambung di Garut

Suasana pedagang beras di Kabupaten Garut. agi sugiana / radar tasikmalaya--

BACA JUGA:Bolehkah Colokan Listrik di Kereta Api Digunakan Menanak Nasi? Simak Jawaban KAI!

"Di warung kemarin ibu beli sampai Rp 20.000 per kilogram, kalau di heleran Rp 17.000 per kilogram," tuturnya.

Rika berharap kedepan harga kebutuhan pokok di pasaran atau diwarung bisa normal kembali apalagi menjelang bulan Ramadan.

"Semoga cepet normal lagi lumayan ini memberatkan kita sebagai masyarakat apalagi itu kan kebutuhan pokok terus mau mendekati Ramadan," harapnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: