Kejutan, Update Klasemen Liga 1 2023/2024: Dewa United Kokoh di Papan Atas, Persib Terpuruk di Papan Bawah
Pemain Dewa United berebut bola dengan gelandang Persib Rachmat Irianto dalam laga Persib vs Dewa United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api Kota Bandung 14 Juli 2023. Di klasemen sementara Liga 1 2023/2024 Dewa United berada di papan atas.--
Di klasemen sementara Liga 1 2023/2024, Persib berada di posisi 14 klasemen dengan 3 poin dari 3 kali bermain imbang.
Klub besar lainnya yang terpuruk di papan bawah klasemen Liga 1 adalah Bali United.
BACA JUGA: KPU Jateng Buka Seleksi Calon Anggota KPU 4 Kabupaten Periode 2023-2028
BACA JUGA: Negara Peroleh Rp 650 Miliar Per Tahun dari Perpanjangan SIM
Bali United saat ini berada di posisi 15 klasemen sementara Liga 1 2023/2024 dengan poin 3.
Di bawah Bali United atau di posisi 16 klasemen sementara Liga 1 2023/2024 ditempati Persikabo dengan 1 poin.
Lalu di posisi 17 ditempati Arema FC dengan 1 poin.
Sedanfkan di posisi buncit atau di posisi 18 ditempati Bhayangkara Presisi FC dengan 0 poin.
BACA JUGA: Kisah Lucu Abu Nawas Sukses Saat Disuruh Raja Harun Al Rasyid Menangkap Angin
BACA JUGA: Mengapa Pipi Kanan Kenshin yang Dijuluki Batosai si Pembantai Ada Tanda X?
Padahal di awal musim lalu, posisi papan atas klasemen liga 1 ditempati klub-klub besar.
Kini, klub besar yang memiliki sejarah panjang dalam sepakbola nasional yaitu PSIS Semarang yang baru mengalahkan Persebaya 2-0.
Setelah mengalahkan Persebaya, PSIS Semarang berada di posisi ke-3 klasemen sementara Liga 1 2023/2024 dengan 6 poin.
Karena posisi puncak klasemen sementara ditempati Barito Putera dengan 7 poin.
Lalu di mana posisi tim-tim besar Indonesia, seperti Persebaya, Persija, Madura United dan PSM Makassar?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: