Setelah Rekrut David Rumakiek dari Persib, PSIS Semarang Kembali Datangkan 2 Pemain Anyar, Ini Dia
Setelah rekrut David Rumakiek dari Persib, PSIS Semarang kembali datangkan 2 pemain anyar, ini dia.-Instagram @psisfcofficial-
BACA JUGA:Info Terbaru Tarif Bus Rute Tasik-Bekasi, Jangan Lupa Cek Jadwal Keberangakatnnya
Kemudian pada 2021, Akrom memperkuat Persebaya Surabaya U-18 dan kembali mengantarkan timnya juara ketiga EPA U-18.
Pada kompetisi itu, pemain muda berusia 20 tahun itu tercatat mencetak 10 gol dengan tambahan 6 assist.
Yoyok Sukawi mengungkapkan, Mohammad Akrom menjadi pemain muda yang didatangkan dari luar EPA PSIS Semarang.
''Sementara Akrom, biasanya kami promosikan pemain dari EPA PSIS. Kali ini kami rekrut pemain muda dari luar,'' katanya.
BACA JUGA:PENDAFTARAN Rekrutmen Tamtama TNI AU 2023 Gelombang 2 Dibuka, Ini Lokasi Pendaftaran di Tasikmalaya
Yoyo berharap, Akrom bisa segera beradaptasi dengan permainan PSIS Semarang.
Pada 2022, Akrom pernah membela Persikab Kabupaten Bandung dan sempat mendapatkan panggilan pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong untuk ajang Piala Dunia U-20.
Mohammad Akrom mendapatkan kontrak selama tiga tahun atau hingga 2026.
Kapan Liga 1 2023/2024 bergulir?
Kompetisi Liga 1 2023/2024 akan dimulai pada 1 Juli 2023 hingga 26 Mei 2024.
Liga 1 akan dimulai dengan Reguler Series yang diikuti oleh 18 klub.
Setiap klub akan menyelesaikan sebanyak 34 pertandingan double round robin.
Kemudian, dilanjutkan menuju Championship Series yang akan diikuti oleh 4 klub dengan sistem knock out dua leg.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: