Ciri Khas Imlek Ada Barongsai Sampai Makanan yang Dianggap Membawa Keberuntungan
Atraksi Barongsai Asian Lion Dance di Pedestrian Jalan Cihideung meriahkan perayaan Imlek cukup menyedot penonton, Minggu 22 Januari 2023. -Istimewa-radartasik.disway.id
KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Suasana Imlek masih terasa. Di beberapa pusat perbelanjaan ornamen Imlek banyak terpasang.
Ciri khas Imlek yaitu warna merah dan kuning emas pun terlihat dipasang di beberapa toko.
Ada ciri khas Imlek yang perlu kamu tahu, mulai dari Barongsai juga aneka makanan, berikut beberapa hal yang identik dengan Imlek, dirangkum dari berbagai sumber:
1. Barongsai
BACA JUGA:Merasa Diperlakukan Tidak Adil, Juventus Siap Melawan
Atraksi naga dan singa Barrongsai menjadi satu ciri khas perayaan Imlek. Atraksi Barongsai biasanya digelar selain untuk menghibur juga dianggap sebagai pembawa keberkahan.
2. Pangsit
Ternyata pangsit rebus merupakan makanan khas Imlek yang dipercayai membawa keberkahan bagi yang merayakan Imlek. Pangsit dipercaya dapat membawa kekayaan sepanjang tahun.
3. Ikan
BACA JUGA:Polisi Sterilisasi Vihara dan Klenteng di Kota Tasikmalaya, Pengamanan Terbuka saat Perayaan Imlek
Menjadi ciri khas makanan saat Imlek yang juga dipercayai membawa rezeki yang berlipat.
4. Kue Beras
Memakan kue beras saat Imlek memiliki arti mencapai posisi tinggi di tempat kerja atau pembawa keberuntungan setiap tahun.
5. Lumpia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: