Hanya karena Latto-Latto, Plaza Asia Tasikmalaya Diserbu Bocah SD

Hanya karena Latto-Latto, Plaza Asia Tasikmalaya Diserbu Bocah SD

Peserta lomba latto-latto di Plaza Asia Tasikmalaya saat unjuk kebolehan, Minggu 08 Januari 2023 sore.- Rezza Rizaldi-radartasik.disway.id

BACA JUGA:Wow Keren, Situ Gede Tasik Makin Eksotik, Rekomendasi Tempat Wisata Baru untuk Keluarga

"Sudah dua bulan mainan. Belajar dari teman-teman. Alhamdulillah dapat voucher. Buat belanja. Main biasa di rumah siang malam," tuturnya.

Salah seorang keluarga peserta lomba latto-latto, Nanang Suryana (47) menandaskan, latto-latto ini melatih konsentrasi daripada anaknya main hape terus.

"Saya ke sini awalnya jalan-jalan saja. Eh anak saya lihat dan ingin ikut lombanya. Ya silakan saja. Karena ini hal positif daripada main hape saja," tandasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: