Pesan Pidato Anies Baswedan dalam NasDem Memanggil, Sebut Restorasi Politik Sangat Diperlukan di Indonesia

Pesan Pidato Anies Baswedan dalam NasDem Memanggil, Sebut Restorasi Politik Sangat Diperlukan di Indonesia

Anies Baswedan, Calon Presiden Partai NasDem menghadiri acara NasDem Memanggil di NasDem Tower, Gondangdia, Jakarta Pusat, Senin, 17 Oktober 2022. Foto: Disway.id--

BACA JUGA: Comeback Dari Cedera Panjang, Striker PSIS Carlos Fortes Langsung On Fire

Menurut Ali, Anies merupakan contoh sosok politikus yang berhasil tanpa punya partai politik (parpol) di belakangnya. 

“Memanggiil anak-anak muda, tokoh-tokoh yang mencintai bangsa ini yang belum memiliki partai untuk berjuang bersama membuat demokrasi dari partai NasDem, termasuk Anies baswedan,” ujar Ahmad Ali, saat dikonfirmasi, Senin, 17 Oktober 2022.

“Anies Baswedan ini contoh hidup untuk anak-anak muda kalau ingin jadi pemimpin di negeri ini, atau kalau kemudian bukan dari parpol, mereka juga punya keberanian untuk bermimpi karena ada contoh hidup seperti Anies Baswedan,” ujar Ahmad Ali.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id