FIF Gelar SPEKTRA Fair, Layani Pembiayaan Alat Elektronik dan Perabot Rumah, Hadir juga di Tasikmalaya

FIF Gelar SPEKTRA Fair, Layani Pembiayaan Alat Elektronik dan Perabot Rumah, Hadir juga di Tasikmalaya

FIF kembali menggelar pameran SPEKTRA FAIR di 45 wilayah di Indonesia termasuk di Tasikmalaya dan Garut. Foto: ist--

"Untuk mendorong kinerja SPEKTRA sekaligus memberikan pelayanan optimal bagi customer, SPEKTRA FAIR menawarkan beragam kemudahan akses, promo, dan kesempatan mendapatkan hadiah menarik lainnya,” ujar Astra Multfinance (AMF) President Director, Ardian Prasetya.

Sebagai gambaran, pada SPEKTRA FAIR kali ini menawarkan kesempatan potongan angsuran yang menguntungkan sebesar Rp400 ribu bagi customer. 

BACA JUGA: Terungkap, Alasan Luna Maya Betah Ngejomblo, Sempat Singgung Soal Ariel Noah

BACA JUGA: Innalillahi, Drs H Dindin Jamaludin MM Berpulang, Iip S Ma'rif: Almarhum Meninggal Saat Melaksanakan Tawaf

Tidak hanya itu, ada cashback AstraPay sebesar Rp10 ribu bisa didapatkan pada transaksi yang dilakukan di SPEKTRA FAIR.

Caranya pun cukup mudah, yaitu tinggal tunjukkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dengan uang muka 0% customer sudah bisa mengakses seluruh keuntungan tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id