Tips Buat Para Pecinta Kopi, Cara Nyeduh Kopi Supaya Tidak Berkurang Khasiatnya

Tips Buat Para Pecinta Kopi, Cara Nyeduh Kopi Supaya Tidak Berkurang Khasiatnya

Ilustrasi tip menyeduh kopi agar tetap berkhasiat.-Foto:tangkapanlayar/fin.co.id-

BACA JUGA:Dianggap Salah Satu Pemimpin AC Milan, Olivier Giroud Merasa Jadi Orang Tua

Kopi juga kaya kandungan magnesium yang bermanfaat untuk kontraksi otot termasuk otot jantung, menjaga kinerja hormon insulin yang dapat menjaga kesehatan gula darah, dan mencegah risiko terkena penyakit jantung.

Minuman ini pun mengandung vitamin B yang penting untuk metabolisme energi, sehingga menurunkan risiko obesitas.(fin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: