Tiga Anak Pelaku Bully di Singaparna Terus Dipantau, Yakin Bisa Diterima Lagi di Lingkungannya
Ketua Harian Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kabupaten Tasikmalaya, An'an Yuliati SIP. Foto: Istimewa --
BACA JUGA: 5 Tuntutan Nakes Honorer Saat Demo di Gedung Sate
"Ini kan rekomendasi Bapas dan penetapan pengadilan sudah turun, kita normalisasikan lagi anak-anak supaya hak hak pendidiknya terjaga dengan baik. Semua berkewajiban menjaga kehidupan sosial mereka, pendidikan anak-anak ini," kata dia.
KPAID meminta agar orang tua memperbaiki pola asuh dan edukasi untuk anak-anak. Lingkungan keluarga yang baik bisa memicu perilaku anak yang baik.
"Pesan yang disampaikan bahwa ini adalah sebuah pengingat buat orang tua agar memperbaiki pola asuh anak, edukasi dan literasi terkait anak. Kita ajak mau belajar baik tentang pola asuh dan pola hidup yang baik untuk anak-anak," ujar Ato.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: