Ini Lokasi Indomaret dan Alfamart yang Berada di Jalur Wisata Pantai Cipatujah Tasikmalaya, Wisatawan Simak!

Sabtu 13-04-2024,05:00 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan

Alfamart Karangnunggal letaknya berada di jalan utama Kecamatan Karangnunggal menuju Kecamatan Bantarkalong.

3. Alfamart Bantarkalong

Alfamart Bantarkalong beralamat di Desa Simpang, Kecamatan Bantarkalong, Kabupaten Tasikmalaya.

Lokasi Alfamart Bantarkalong tepat sebelum Bundaran Simpang Bantarkalong. Minimarket ini menawarkan produk makanan dan minuman yang sangat lengkap sehingga cocok untuk tempat beristirahat sejenak.

BACA JUGA: Ini Lokasi SPBU Pertamina di Jalur Wisata Tasikmalaya Selatan, Dua SPBU Lokasinya Dekat Pantai

Kemudian, di sekitar Alfamart Bantarkalong terdapat banyak pedagang kuliner yang tentunya cocok untuk dicoba.

4. Indomaret Simpang Bantarkalong

Kurang lebih 20 meter dari Alfamart Bantarkalong, Anda juga akan menemukan Indomaret Simpang Bantarkalong.

Indomaret Simpang Bantarkalong lokasinya tepat berada di samping kiri ATM Mandiri. Di Indomaret terdapat ATM BRI untuk penarikan uang tunai.

BACA JUGA: Mau Tampil Menawan? Ini Dia Lipstik Matte yang Bagus dan Tahan Lama!

5. Indomaret Tobongjaya

Indomaret Tobongjaya juga merupakan Indomaret yang berada di jalur wisata menuju Pantai Cipatujah Tasikmalaya.

Indomaret Tobongjaya bisa menjadi tempat beristirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan ke destinasi wisata Pantai Cipatujah.

Dengan demikian, Anda bisa berbelanja bekal di Indomaret Tobongjaya untuk dibawa ke destinasi wisata Pantai Cipatujah.

BACA JUGA: Puluhan Rumah dan Masjid di Kota Tasikmalaya Terendam Banjir Akibat Curah Hujan Tinggi

6. Indomaret Simpang Cipatujah

Kategori :