Resep Camilan: Cara Membuat Dodol Durian untuk Liburan Akhir Pekan

Resep Camilan: Cara Membuat Dodol Durian untuk Liburan Akhir Pekan

RADARTASIK.COMDurian tidak hanya bisa dinikmati langsung tapi juga bisa diolah menjadi berbagai camilan yang menggugah selera, salah satunya adalah dodol Durian.

Camilan ini menjadi favorit karena teksturnya yang lembut dan rasa manis khas durian yang begitu kuat.

Jika Anda tertarik membuat sendiri di rumah, berikut panduan sederhana yang bisa Anda ikuti.

Dilansir dari kanal Youtube Mama Ci Memasak, dodol durian bisa dibuat dengan bahan sederhana yang mudah ditemukan di musim durian 2025.

BACA JUGA: Perjalanan Cinta Salma Salsabil dan Dimansyah Laitupa, Dari Panggung Indonesian Idol ke Pelaminan

BACA JUGA: Terkini! Lonjakan Wisatawan Pantai Pangandaran Diprediksi Capai Ribuan Saat Libur Isra Miraj dan Imlek 2025

Dalam video tersebut, Mama Ci memberikan trik menarik untuk membuat dodol dengan tekstur sempurna dan kemasan yang rapi. Berikut ini resep lengkapnya.

Bahan-bahan yang Dibutuhkan

- 500 gram durian matang (300 gram setelah bijinya dibuang

- 700 ml santan

- ½ sendok teh garam

- 200 gram gula pasir

- 200 gram gula aren

- 150 gram tepung ketan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait