Fantastis! Harga Durian Musang King Tembus Rp 11 Juta, Begini Rasanya!

Fantastis! Harga Durian Musang King Tembus Rp 11 Juta, Begini Rasanya!

Keistimewaan rasa durian musaing king yang dijual senilai Rp 11 Juta. Foto: Tangkapan layar youtube--

RADARTASIK.COM - Durian yang dijuluki Si Raja buah selalu menarik perhatian setiap kali musimnya tiba. Terutama kalau kita berbicara tentang Durian Musang King

Baru-baru ini, kanal youtube Mas Duren, yang biasa membahas berbagai hal seputar dunia durian, mengulas pengalaman unboxing durian Musang King asal Malaysia. 

Dalam salah satu videonya, Mas Duren menunjukkan bagaimana membuka durian dengan harga durian Musang King fantastis, yakni Rp11.840.000 untuk 10 buah.

Durian ini spesial bukan hanya karena harganya, tetapi juga karena proses penyimpanan uniknya. 

BACA JUGA: Bobotoh Merindukan Frets Butuan Gabung Persib Lagi, Permainan Robi Darwis dan Henhen Kerap Kedodoran

BACA JUGA: Lamine Yamal Bersaing dengan Lionel Messi dan Haaland untuk Jadi Pemain Terbaik FIFA 2024

Saat panen raya, durian Musang King segera dibekukan menggunakan teknologi nitrogen. 

Metode ini menjaga kualitas rasa dan tekstur durian, membuatnya tetap segar meskipun disimpan lama. 

Proses ini juga menjelaskan mengapa durian ini terasa sangat keras saat baru dikeluarkan dari freezer.

Harga Durian Musang King 2024: Apa yang Membuatnya Mahal?

BACA JUGA: Javier Zanetti: Inter Solid Berkat Inzaghi, Fiorentina Lawan yang Sulit Ditaklukkan

BACA JUGA: Sundulan David da Silva Samakan Kedudukan Akhir Pertandingan Persib vs Port FC

Durian Musang King dikenal sebagai "raja durian" bukan tanpa alasan. 

Selain memiliki rasa yang legit dengan tekstur lembut, durian ini berasal dari varietas unggulan yang hanya tumbuh di beberapa wilayah Malaysia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: