Persib Bandung Dukung 4 Komitmen PSSI pada Penyelenggaraan Liga 1 2024-2025, Ini Poinnya

Persib Bandung Dukung 4 Komitmen PSSI pada Penyelenggaraan Liga 1 2024-2025, Ini Poinnya

Skuad Persib musim 2024-2025.-persib/fernando hero-

BACA JUGA:Merayakan Kemerdekaan di Tengah Tantangan Ekonomi: Kisah Mahfud, Pedagang Bendera di Kota Tasikmalaya

Upaya ini tak lepas dari target yang dipasang Ketua Umum PSSI Erick Thohir yang menginginkan Liga Indonesia berada di peringkat kedua ASEAN .

Untuk itu, pihaknya terus melakukan inovasi dan perbaikan kompetisi demi bisa bersaing dengan Liga ASEAN lainnya.

Melansir laman resmi Persib, langkah-langkah peningkatan kualitas sepak bola Indonesia itu membuat Pangeran Biru semakin termotivasi dalam mempertahankan gelar juara.

Tim warga Jawa Barat ini akan mulai bertanding di musim 2024-2025 melawan PSBS Biak di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat 9 Agustus 2024 kick off 19.00 WIB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: persib.co.id