Sowan ke Syarif, Viman Alfarizi Ramadhan Dinilai Sosok yang 'Pantas' di Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya

Sowan ke Syarif, Viman Alfarizi Ramadhan Dinilai Sosok yang 'Pantas' di Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya

Bacawalkot Partai Gerindra, Viman Alfarizi Ramadhan saat bersilaturahmi dengan Mantan Wali Kota Tasikmalaya, H Syarif Hidayat, Senin 27 Mei 2024 malam. istimewa--

BACA JUGA:Kenali Gejala Baby Blues Pada Ibu Setelah Melahirkan, Simak Cara Mengatasinya

Ketika Viman meminta empat kata terkait Kota Tasikmalaya, Syarif hanya memberi kata "Maju" serta mengingatkan untuk selalu berprasangka baik kepada Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

Dan ketika ditakdirkan jadi Wali Kota ia mewanti-wanti agar tidak terbelenggu hutang budi atau hutang politik terhadap orang lain sehingga menjadi pemimpin yang lemah. 

"Justru pemimpin itu harus bisa mempengaruhi sehingga masyarakat untuk bisa mengikuti setiap kebijakan," pesan Syarif kepada Viman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: