Orang Tua Siswa SMKN Bantarkalong Tasikmalaya Keluhkan Sumbangan Pembangunan WC Rp 800 Ribu
Kampus SMKN Bantarkalong Kabupaten Tasikmalaya. Foto: Istimewa--
Bahkan hukumnya sukarela atau semampunya.
"Bahkan kalau pun tidak mampu tidak usah membayarnya," kata dia menjelaskan.
BACA JUGA: Ular Sanca Kembang Sepanjang 2,5 Meter Mangsa 2 Ekor Bebek Milik Warga di Kota Banjar
BACA JUGA: Dear Borussia Dortmund, Dengan Sabda Florentino Perez: Sejarah Memaksa Real Madrid Terus Menang
Sementara itu Kepala KCD XII Tasikmalaya Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat Dedi Suryadin menyebut jika pihak KCD belum mendapatkan informasi soal sumbangan WC tersebut.
"Teu acan (saya belum mendapat informasi itu, Red)," kata Dedi Suryadi.
Dia meminta untuk konfrmasi ke Kepala Subbagian TU KCD XII Tasikmalaya.
"Ke Kasubag TU, saya lagi ada dinas di Kaltim," ujar dia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: