Mengenal Lebih Dekat dengan Infinix Note 40 Smartphone Idaman di Kisaran Harga 2 Jutaan

Mengenal Lebih Dekat dengan Infinix Note 40 Smartphone Idaman di Kisaran Harga 2 Jutaan

Mengenal Lebih Dekat dengan Infinix Note 40 Smartphone Idaman di Kisaran Harga 2 Jutaan--

Mengenal Lebih Dekat dengan Infinix Note 40 Smartphone Idaman di Kisaran Harga 2 Jutaan

RADARTASIK.COM - Halo para pecinta gadget! Ada kabar gembira nih untuk kalian yang sedang mencari smartphone baru di tahun 2024.

Infinix baru saja menghadirkan produk terbarunya, Infinix Note 40, yang diluncurkan pada 18 Maret 2024.

Sehari setelah pengumumannya, smartphone ini langsung tersedia di pasaran dan menarik banyak perhatian.

Kenapa? Karena Infinix Note 40 ini tidak hanya menawarkan spesifikasi yang mumpuni, tapi juga dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau, cocok banget nih untuk label "hp 2jutaan terbaik 2024".

BACA JUGA:Ini Jumlah Kunjungan Wisatawan Selama Libur Hari Raya Idul Fitri 2024 ke Kabupaten Tasikmalaya, Galunggung?

Infinix Note 40 hadir dengan desain yang elegan dan dimensi yang nyaman di tangan, yaitu 164.1 x 74.5 x 7.8 mm, dengan bobot sekitar 190 gram.

Sangat ideal untuk kamu yang aktif dan butuh mobilitas tinggi.

Ditambah lagi, dengan sertifikasi IP54 yang membuatnya tahan terhadap debu dan cipratan air, kamu tidak perlu khawatir saat menggunakan smartphone ini di luar ruangan.

Layar AMOLED 6.78 inci dengan refresh rate 120Hz dan kecerahan puncak 1300 nits siap memanjakan mata kamu.

BACA JUGA:Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Azies Rismaya Mahpud dan Agus Wahyudin Ambil Berkas Pendaftaran Penjaringan PPP

Gambar tajam dan jernih dengan resolusi 1080 x 2436 piksel menjamin pengalaman menonton video atau bermain game menjadi lebih imersif.

Ditambah lagi, layarnya sudah dilindungi oleh Corning Gorilla Glass, jadi tidak perlu khawatir akan goresan atau benturan ringan.

Di balik bodinya yang ramping, Infinix Note 40 dibekali dengan chipset Mediatek Helio G99 Ultimate dan RAM 8GB yang membuat multitasking dan pengalaman gaming kamu lancar jaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: