Menu Buka Puasa Ramadan 2024 yang Sehat dan Bikinnya Mudah, Yuk Bikin untuk Keluarga

Menu Buka Puasa Ramadan 2024 yang Sehat dan Bikinnya Mudah, Yuk Bikin untuk Keluarga

Menu buka puasa Ramadan 2024 yang sehat dan bikinnya mudah, yuk bikin untuk keluarga.-pexels-

Pepes tahu menjadi hidangan yang mudah dibuat, apalagi bahan-bahannya mudah ditemukan disekitar rumah.

BACA JUGA:Ternyata Ini yang Membedakan Ramadhan dengan Bulan Lainnya, Apa Saja? Simak Yuk!

Selain lezat, pepes tahu ini memiliki gizi yang baik untuk tubuh.

5. Sup ikan tomat

Semua jenis ikan bisa diolah menjadi sup ikan tomat.

Bahan-bahan untuk membuat sup ikan tomat di antaranya ikan, rempah-rempah, dan tomat.

BACA JUGA:Davide Frattesi Mengaku Lebih Suka Mancing Daripada Nonton Bola

Menu buka puasa Ramadan 2024 ini baik untuk kesehatan jantung dan otak.

Itulah informasi mengenai menu buka puasa Ramadan 2024 yang sehat dan bikinnya mudah. Semoga bermanfaat!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kemenkes