Ini Sunah Puasa Ramadhan yang Tak Boleh Dilewatkan Saat Ibadah Puasa, Salah Satunya Membaca Doa Berbuka Puasa

Ini Sunah Puasa Ramadhan yang Tak Boleh Dilewatkan Saat Ibadah Puasa, Salah Satunya Membaca Doa Berbuka Puasa

Ini sunah puasa Ramadhan yang tak boleh dilewatkan saat ibadah puasa, salah satunya membaca doa berbuka puasa.-pixabay-

Sebelum berbuka puasa sebaiknya membaca doa terlebih dahulu.

BACA JUGA:Bolehkah Colokan Listrik di Kereta Api Digunakan Menanak Nasi? Simak Jawaban KAI!

Membaca doa berbuka puasa harus menjadi amalan rutin selama ibadah puasa Ramadhan.

Pastikan, sebelum membaca doa dianjurkan untuk membaca Bismillah terlebih dahulu.

3. Berbuka puasa dengan makanan atau minuman yang manis

Pada saat waktu buka puasa telah tiba, orang yang melaksanakan ibadah puasa dianjurkan untuk berbuka puasa dengan makanan ataupun minuman yang manis.

BACA JUGA:Puasa Ramadhan di Alaska Tantangannya Bukan Main-Main, Saat Musim Panas Siang Hari Bisa Sampai 22 Jam

Berbuka puasa dengan makanan atau minuman yang manis tak hanya dapat mengembalikan energi, tapi juga akan mendapatkan pahala sunah puasa Ramadhan.

Ada banyak makanan ataupun minuman yang manis-manis seperti buah kurma, kolak, candil, hingga buah-buahan.

4. Mengakhirkan makan sahur

Mengakhirkan makan sahur dengan mendekati waktu imsak ternyata dianjurkan oleh Nabi Muhammad Saw.

BACA JUGA:Mudah Cara Mencegah Tikus di Rumah Tanpa Membunuhnya

Oleh karena itu, agar bisa mendapatkan pahala sunah tersebut, maka sebaiknya makan sahur diakhirkan mendekati waktu imsak.

Tujuan mengakhirkan makan sahur yaitu agar tubuh tetap kuat dan mampu melakukan aktivitas ibadah di siang hari.

5. Memperbanyak amal kebaikan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: cendikia kemenag