Berapa Harga 1 Kg Durian Musang King 2024? Ternyata Sebanding dengan Setengah Gram Emas Perhiasan
Harga 1 kg durian Musang King sebanding dengan setengah gram emas perhiasan. Foto: freepik/radartasik.com--
Meski dari Malaysia, durian Musang King saat ini sudah banyak ditanam di Indonesia.
Saat ini penguasa harga durian termahal di dunia adalah jenis Durian Duri Hitam.
BACA JUGA: Fitur Canggih HP 3 Jutaan Cek di Sini Spesifikasi POCO M6 Pro Terbaru 2024
BACA JUGA: Layar Super AMOLED dan Kamera 108MP Nokia Alpha Pro 5G Rilis Taun Ini?
Sama. Durian Duri Hitam adalah durian unggulan dari Malaysia.
Saat ini harga 1 kg durian Duri Hitam di Indonesia yaitu Rp 600 ribu.
Dilansir dari Youtube Mas Duren, harga durian Duri Hitam Rp 600.ribu, lalu harga 1 kg durian Musang King Rp 300 ribu dan harga 1 kg durian Montong Rp 90 ribu.
Kenapa Durian Musang King Mahal?
Salah satu alasan kenapa harga durian Musang King mahal karena durian Musang King enak.
Ukuran buah durian Musang King rata-rata di kisaran 1,5-2,5 kg atau lebih kecil dari ukuran durian Montong.
Namun ada juga ukuran buah durian Musang King bisa tembus ukuran 3 kilogram lebih, namun jarang.
Berikutnya yaitu ciri khas durian Musang King yaitu daging buah kekuningan.
Durian Musang King memiliki warna dan rasa yang khas. Foto: Freepik--
Buah durian Musang King juga tebal, sedangkan bijinya gepeng atau kempet.
Menurut Aswin Hardian, pakar durian sekaligus juri lomba durian, durian Musang King memiliki kompleksitas rasa yang luar biasa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: