Dampak Kemarau Panjang, Debit Air Sungai Cimandala Pangandaran Terus Menurun

Dampak Kemarau Panjang, Debit Air Sungai Cimandala Pangandaran Terus Menurun

Debit air Sungai Cimandala Kabupaten Pangandaran terus menurun karena diterpa musim kemarau. deni nurdiansyah / radar tasikmalaya--

BACA JUGA:Info Loker KPU, KPU Jabar Buka Lowongan Kerja untuk Pemilihan Umum 2024, Ini Dua Posisi yang Dibutuhkan

Kepala BPBD Kabupaten Pangandaran, Untung Saeful Rokhmat menuturkan, saat kemarau ini Pangandaran belum masuk ke tanggap darurat bencana. "Belum ada penetapan," tuturnya.

jelas dia, pengiriman air bersih ke desa-desa juga masih terus dilakukan.

"Tapi di satu kecamatan juga tidak semua desa terdampak, juga hanya beberapa dusun saja," jelasnya.

Menurut Untung, hujan diprediksi akan turun pada bulan November ini. "Kalau kata BMKG, ya mudah-mudahan saja," harapnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: