Jelang Bursa Transfer, Persib Terapkan Taktik Baru Tanpa David da Silva, Striker Baru Lokal Segera Datang?

Jelang Bursa Transfer, Persib Terapkan Taktik Baru Tanpa David da Silva, Striker Baru Lokal Segera Datang?

Pelatih Persib Bojan Hodak akan menerapkan taktik baru tanpa David da Silva itu dalam latihan jelang laga Persib vs PSS Sleman. Foto: Persib--

Jelang Bursa Transfer, Persib Terapkan Taktik Baru Tanpa David da Silva, Striker Baru Lokal Segera Datang

BANDUNG, RADARTASIK.COM— Menjelang bursa transfer Liga 1 2023/2024, Persib terapkan taktik baru tanpa David da Silva.

Pelatih Persib Bojan Hodak akan menerapkan taktik baru tanpa David da Silva itu dalam latihan jelang laga Persib vs PSS Sleman.

Laga Persib menjamu PSS Sleman dalam laga terakhir putaran pertama Liga 1 2023/2024 dilaksanakan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Sabtu 28 Oktober 2023.

BACA JUGA: Layar 120Hz Redmi Note 13 Pro Max di Sebut HP Spek Dewa yang Bisa Libas Grafik Game Dengan Smooth

BACA JUGA: Motor Matic Yamaha Terbaru, Grand Filano Hybrid Connected Tawarkan Fitur Pertama di Kelasnya, Ini Dia

Menariknya taktik baru Persib tanpa David da Silva itu merupakan variasi taktik Persib tanpa striker utama.

Jadi besar kemungkinan Persib akan menerapkan taktik false nine. Namun belum jelas apakah taktik baru Persib menggunakan false nine akan mulai diterapkan dalam laga melawan PSS Sleman.

Pengamat Persib Rony Anwari menjelaskan analisanya bahwa Bojan Hodak akan memulai menerapkan taktik baru Persib tersebut saat latihan pada Selasa 24 Oktober 2023.

Menurut Rony Anwari, penerapan taktik baru tersebut membuka peluang Persib bermain tanpa striker utama.

BACA JUGA: Harga Coret Xiaomi 23 Oktober 2023, Ada Xiaomi 12, Redmi Note 12 Pro 5G, Poco F4 GT

BACA JUGA: 16.000 Orang Miskin Abal-Abal Bikin Malu Kota Tasikmalaya, Begini Tindakan Cheka Virgowansyah

“Bojan Hodak besok di saat latihan akan menerapkan satu taktik baru false nine atau bermain tanpa striker,” ujar Rony Anwari dilansir dari Youtubenya, Senin 23 Oktober 2023 malam.

Dengan demikian, Persib kemungkinan akan menggunakan striker palsu karena dalam taktik baru Persib tersebut Persib bermain tanpa striker utama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: