Revisi RUU ASN Memasuki Uji Publik Perdana, Penyelesaian Tenaga Honorer?

Revisi RUU ASN Memasuki Uji Publik Perdana, Penyelesaian Tenaga Honorer?

Revisi RUU ASN memasuki uji publik perdana di Unnes, Rabu 26 Juli 2023.-Kementerian PAN RB-

BACA JUGA: Jangan Kaget! Ketua RT RW di Kota Tasikmalaya Bakal Dapat Insentif Jutaan Rupiah

Prof Martono memberi tiga hal yang menjadi masukan kepada pemerintah.

Pertama, adalah kepastian status kepegawaian. 

Kedua, yakni kepastian pemberian pelayanan maksimal bagi masyarakat.

Ketiga adalah kesejahteraan ASN.

BACA JUGA: Dewa United Jadi Calon Kuat Juara Liga 1, Ini 4 Pemain yang Jadi Sorotan, Salah Satunya Mantan Pemain Persib

"RUU ini tampaknya sudah dipersiapkan dengan matang, dan kami mendukung. Kami yakini UU ASN ini pasti memberikan yang terbaik, terutama kesejahteraan ASN. Sehingga ASN yang berkinerja tinggi akan mendapatkan reward yang tinggi," pungkas dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: