Terungkap, 10 Pelatih Persib Pernah Didampingi Pengganti Luis Milla, Ini Daftar dan Jumlah Pertandingannya

Terungkap, 10 Pelatih Persib Pernah Didampingi Pengganti Luis Milla, Ini Daftar dan Jumlah Pertandingannya

Ilustrasi logo Persib. Foto: Persib--

Skuad Persib kali dipimpin Pelatih sementara Persib Yaya Sunarya.

Yaya Sunarya menjelaskan bahwa para pemain Persib dalam keadaan bugar. 

Bagaimana dengan persiapan Persib hadapi PSM Makassar?

"Persiapan terus kami lakukan secara bertahap. Kami fokus dari pertandingan ke pertandingan,” ujar Yaya Sunarya di Stadion Persib, Kamis 20 Juli 2023 dilansir dari laman resmi Persib.

“Kami juga melihat aspek lain yang diperlihatkan pemain,” ujarnya.

Kekuatan Persib hadapi PSM Makassar yaitu 22 pemain.

Yaya Sunarya mengaku telah menyiapkan taktik dan strategi untuk kalahkan PSM Makassar.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: