HARAP TENANG, Jika Barang Tertinggal di KA dan Stasiun, Apa yang Harus Dilakukan Penumpang
Jika barang tertinggal di KA dan stasiun, ini yang harus dilakukan oleh penumpang.- -Foto: PT KAI--
4. Sampaikan ciri-ciri barang yang hilang, kode booking tiket, jika barangnya tertinggal di atas kereta api.
5. Jika laporan dilakukan melalui contact center 121, maka pelanggan kereta api akan mendapat informasi status barang tertinggal melalui telepon, email, atau direct message (DM) Twitter/Facebook KAI121.
6. Hindari memberikan informasi kode booking atau detail barang kepada pihak yang tidak berkepentingan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: