Rekomendasi Gedung untuk Wedding Party di Tasikmalaya, Ada yang Menyediakan Ruang Makeup Sampai Dapur

Rekomendasi Gedung untuk Wedding Party di Tasikmalaya, Ada yang Menyediakan Ruang Makeup Sampai Dapur

Salah satu gedung di Tasikmalaya untuk cara wedding party.-Foto:tangkapanlayar/dokinstagram@gedung_ahc-

KOTA TASIK, RADARTASIK.COM - Buat yang lagi persiapan pernikahan atau kalian para calon pengantin (catin), yang sedang mencari tempat untuk wedding party.

Ada beberapa rekomendasi gedung yang bisa dijadikan tempat untuk wedding party kalian. Di Tasikmalaya rekomendasi gedung untuk wedding party diantaranya:

1. Aulia Hall Center

Lokasinya di Jalan Letnan Harun Kota Tasikmalaya. Buat kamu yang ingin menggelar acara pernikahan di sini, sangat cocok.

BACA JUGA:Miris, Ratusan Pelajar SMP-SMA Hamil di Luar Nikah, Lalu Bagaimana Sikap Pengadilan Agama?

Selain tempat yang strategis fasilitas yang disediakannya jug cukup banyak. Seperti kursi, kamar inap, blower, genset, ruang makeup, dapur ctering, balkon, tenda samping, security 24 jam, cleaning service dan petugas parkir juga area parkir yang luas. Jadi kalau sewa gedung Aulia Hall Center, semua sudah tersedia dengan lengkap.

2. Gedung Renald

Lokasinya di daerah Cilembang Kota Tasikmalaya. Kapasitas gedung lumayan luas, cocok untuk menggelar wedding party.

Fasilitas juga lengkap dari tempat parkir yang luas hingga petugas yang siap membantu kelancaran pesta pernikahan kamu.

BACA JUGA:Atasi Stunting, Ruang Catin Jadi Inovasi, Periksa Calon Pengantin Sebelum Menikah

3. Galih Pawestri 

Tempppatnya di dekat alun-alun Kota Tasikmalaya, lokasinya yang ada di pusat kota, sehingga mudah diakses dari mana pun. Fasilitas di sini juga cukup lengkap mulai dari kursi juga perlengkapan lainnya.

Hanya saja untuk kapasitas gedung galih pawestri masih terbatas hanya untuk sekitar 150-200 orang tamu saja.

4. Ballroom Plaza Asia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: