Api Pembangunan Kota Tasik Harus Terus Dinyalakan
Wali Kota Tasikmalaya, H Muhammad Yusuf saat menghadiri Refleksi Hari Jadi Kota Tasikmalaya ke-21 di Taman Belakang Balai Kota, Jumat 21 Oktober 2022.- Rezza Rizaldi-radartasik.disway.id
BACA JUGA:Patut Diacungi Jempol, Penyaluran KUR Pertanian Per Oktober 2022 Sudah Berhasil Melampaui Target
Karena, tukas Yusuf, dengan cara itulah semua dapat menemukan landasan untuk bersaing di abad globalisasi dan modernisasi seperti sekarang ini.
“Refleksi ini selain menjadi ajang silaturahmi diantara kita, kegiatan ini juga dapat menjadi momentum kita untuk memberikan pandangan serta memberikan pencerahan bagi Kota Tasikmalaya untuk menatap masa depan yang lebih baik lagi,” tukasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: