Cara Tukar Hape Samsung Lama ke Galaxy A07, Praktis dan Hemat!

Senin 06-10-2025,20:12 WIB
Reporter : Ruslan
Editor : Ruslan

BACA JUGA: DOB Tasikmalaya Selatan Tak Masuk RPJMD 2025–2029, DPRD Soroti Inkonsistensi Pemkab Tasikmalaya

BACA JUGA: Cair Langsung! Begini Cara Dapat Saldo DANA Gratis dari Aplikasi Penghasil Uang Yokee

- Nilai tersebut langsung dipotong dari harga Galaxy A07. Selesaikan pembayaran dan kamu bisa membawa pulang ponsel barumu.

Galaxy A07 bukan sekadar ponsel baru, tapi juga peningkatan nyata. Performanya lebih cepat dengan Helio G99, layar 90Hz lebih halus, dan daya tahan tinggi berkat sertifikasi IP54.

Dengan update OS hingga 6 kali dan pembaruan keamanan selama 6 tahun, Galaxy A07 memastikan pengalaman penggunaan yang tahan lama. Upgrade kali ini benar-benar jadi langkah #YangPentingPasti.

Galaxy A07 dijual mulai Rp 1.399.000. Ponsel ini hadir dengan travel adapter 25W, serta tiga pilihan warna menarik: Green, Light Violet, dan Black.

BACA JUGA: Main 5 Game Penghasil Uang Ini untuk Ambil Saldo DANA Gratis ke Dompet Digital Kamu

Dengan bobot hanya 184 gram dan ketebalan 7,6 mm, ponsel ini terasa ringan dan ramping di tangan.

Harga terjangkau, proses tukar tambah mudah, dan fitur keamanan lengkap menjadikan Galaxy A07 pilihan terbaik bagi kamu yang ingin ponsel awet, canggih, dan bergaya.

Kategori :