Keempat, program One Kelurahan One Hafidz untuk mendorong pendidikan agama di setiap kelurahan.
Viman dan Dicky menegaskan bahwa program-program yang mereka usung merupakan langkah realistis untuk meningkatkan kesejahteraan warga Kota Tasikmalaya, bukan sekadar janji kampanye semata.