Milo menyampaikan dirinya tak ingin banyak alasan, namun timnya harus segera bangkit dan kerja keras untuk laga berikutnya.
Catatan Arema FC di Piala Presiden 2024
Hingga kini, tim kebanggan Malang telah meraih 3 kemenangan dari 4 laga yang dijalani. Kemenangan diraih saat mengalahkan Bali United (1-0), Madura United (5-0), dan Persis (2-0).
Sementara itu, satu laga lagi berakhir imbang 2-2 saat berhadapan dengan Persija.
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Bekasi Terbaik dan Ramah Budget
Catatan Persis di Piala Presiden 2024
Di babak penyisihan Grup A, Persis menelan kekalahan 2-0 dari Borneo FC, imbang 2-2 dengan PSM Makassar, dan meraih kemenangan 1-0 atas tim tuan rumah Persib.
Sementara itu, di babak semifinal tim takluk 0-2 dari Arema FC.