Berkunjung ke festival paling seru bersama keluarga, teman maupun orang tersayang. Untuk itu, wisatawan tak boleh melewatkan kesempatan ini karena ada banyak rangkaian acara yang menyenangkan.
Festival Asia Afrika 2024 ini juga bisa menjadi sarana edukasi untuk memperingati perjuangan negara-negara Asia Afrika melawan kolonialisme dan penjajahan.