Nama-Nama Pejabat Kabupaten Tasikmalaya yang Lolos Open Bidding untuk Mengisi Posisi Kepala Satpol PP

Sabtu 18-05-2024,17:00 WIB
Reporter : Radika Robi Ramdani
Editor : Usep Saeffulloh

Namun ujar Iing, tidak menutup kemungkinan bisa lebih cepat kalau pak Bupati sudah dapat respon dari Mendagri. Sekalipun itu tidak ada kepala BKPSDM, karena kan itu bupati yang memiliki hak melantik pak Bupati.

BACA JUGA: Como Promosi ke Serie A, Cesc Fabregas Bayar Liburan Seluruh Pemain ke Ibiza

BACA JUGA: Kabar Terbaru Jalan Tol Getaci, Seorang Warga Garut Akan Terima Uang Belasan Miliar

Iing menyebutkan, nama-nama pejabat kabupaten Tasikmalaya yang lolos open bidding untuk mengisi jabatan kepala Satpol PP Kabupaten Tasikmalaya yaitu Roni A.Ks yang saat ini Kepala Bagian Pengadaan Barang/Jasa pada Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya. 

Lalu ada Roni Ruhimat S.Sos Msi yang menjabat Camat Taraju dan Unang Arifin S. Pd yang menjabat Skeretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Tasikmalaya.

"Untuk hasil perangkingan tiga besar yang ditetapkan oleh Pansel, menjadi kewenangan pansel. Tentunya, dengan mempertimbangkan penilaian yang telah ditetapkan. Hasil ini tidak dapat diganggu gugat," tegasnya. (*)

 

Kategori :