Ramadan Sebentar Lagi, Ini Hikmah Sahur dan Berbuka Puasa, Salah Satunya Bernilai Pahala Sunnah Puasa

Senin 26-02-2024,11:36 WIB
Reporter : Suryadi
Editor : Ruslan

Berbuka puasa dengan kurma merupakan sunnah puasa Ramadan yang didalamnya terdapat keberkahan.

Namun, apabila tidak memiliki kurma maka berbukalah dengan makanan ataupun minuman yang manis-manis.

3. Berdoa sebelum berbuka puasa

Saat berbuka puasa dianjurkan untuk membaca doa agar ibadah yang dilaksanakan berkah dan bernilai pahala.

BACA JUGA:Eksplorasi Fitur Unggulan HP Victus 15-fa0011TX Laptop Multifungsi untuk Semua Kebutuhan

Membaca doa sebelum berbuka puasa merupakan bentuk ungkapan syukur hamba kepada Allah SWT.

Itulah informasi mengenai hikmah sahur dan berbuka puasa yang di dalamnya terdapat pahala sunnah puasa.

Kategori :