8 Jajanan Khas Kota Tasikmalaya, Presiden ke-5 Indonesia Ternyata Favorit dengan Makanan Ini

Minggu 18-02-2024,15:43 WIB
Reporter : Alisundana
Editor : Alisundana

Jadinya minunan Es Goyobod selain manis juga segar. 

Buat generasi “Old” jajanan khas Kota Tasikmalaya ini pasti bakal membangkitkan banyak kenangan lama.

BACA JUGA:HP Victus 15 FA0008TX Spesfikasi Gahar 14 Core dalam Genggaman Anda

2.Cendol Elizabeth 

Bahan minuman cendol ini berasal dari aci atau tepung beras.  

Campuran minuman cendol terdiri kinca gula merah, irisan nangka dan santan. 

Es batu menjadi tambahan untuk menjadikan minuman cendol dingin dan segar diminum.

3.Nasi TO

BACA JUGA:Harga Suzuki Ertiga Terbaru Termurah 2024, All New Ertiga Hybrid Cruise Resmi Diluncurkan

Nasi “TO” atau Tutug Oncom merupakan makanan yang menjadi icon jajanan lawas  Kota Tasikmalaya.

Bahannya sederhana yaitu nasi yang dicampur dengan oncom saja.

Namun ketika dinikmati biasanya ditambah sambel goang, cipe/ mendoan, goreng ikan asin, atau telur dadar.

Nasi “TO” bisa jadi oleh-oleh karena sudah ada kemasan “TO”-nya.

BACA JUGA:Hari Ini Matahari Dept Store Tasikmalaya Reopening, Menangkan Hadiah Bernilai Rp 5 Miliar dan Promo Jumbo Sale

Nanti  setiba di rumah untuk nasinya kamu siapkan saja sendiri. 

TO tinggal dicampurkan ke nasi. Rasanya tetap nikmat kok.

Kategori :